Home » Informasi » Undian MOVE ON Tahap 3

Undian MOVE ON Tahap 3

325 Views

Artikel Terupdate - November 8th, 2021

KABAR GEMBIRA! Untuk konsumen kami yang kami hormati. Dengan ini kami menginformasikan kepada konsumen kami untuk menyaksikan Undian MOVE ON Tahap 3 secara Live Streaming yang akan diadakan pada :

Hari/Tanggal : Sabtu, 16 Oktober 2021
Pukul : 10.00 WIB – Selesai
Link Youtube : https://youtu.be/HWuDDrw0AfM

Adapun acara Undian MOVE ON Tahap 3 ini akan mengundi kupon Konsumen AKTIF yang membeli Rumah/Ruko pada bulan Juli – September 2021. Undian ini juga akan diawasi oleh Saksi dari Dinas Sosial Kota Batam, Dinas Sosial Provinsi, Polisi, dan Notaris. Oleh karena itu, kami mengajak Bpk/Ibu untuk mempersiapkan kupon undian siapa tau anda lah pemenang undian kali ini.

Demikian informasi yang dapat kami sampaikan atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Salam hormat,
Rexvin Group

Share on: